Rabu, 20 April 2016

PERINGATAN HARI KARTINI DI SMP 2 JATI TANGGAL 21 APRIL 2016

Hari ini kamis, tanggal 21 April 2016 bertempat di SMP 2 Jati Kudus dilaksanakan Kegiatan Peringatan Hari Kartini , bentuk Kegiatannya diantaranya adalah :
1. Lomba Fashion Show
2. Lomba Baca Puisi Tema Kartini
3. Lomba Merangkai Buah ( untuk siswa Putra )
4. Lomba membuat Tumpeng
5. Lomba Paduan Suara

demikian Info hari ini ,